SEO untuk PDF berarti usaha membuat file dokumen PDF (Portable Document Format) yang kita upload di Internet mendapat peringkat tinggi di search engine (SEO = Search Engine Optimization). Misalnya kita memiliki dokumen PDF berupa ebook atau yang lain, dengan menggunakanteknik SEO untuk PDF, file PDF tersebut akan muncul di halaman pertama search engine (Google, Yahoo, dkk) untuk kata kunci yang sesuai. Bagaimana caranya?
Sebenarnya teknik SEO untuk PDF tidak jauh berbeda dengan teknik SEO untuk halaman web biasa, tetapi biasanya hal ini tidak dilakukan pemilik web, karena mereka fokus ke SEO untuk halaman web mereka, bukan untuk file PDF-nya. Untuk sekedar kilas balik, inilah dua buah teknik SEO untuk halaman web biasa yang juga berlaku untuk PDF:
Sebagai ilustrasi, ini adalah gambar screenshoot Google.co.id pada tanggal 28-11-2008 untuk kata kunci kalender 2009. Ternyata sebuah file PDF dari blog ini yang isinya kalender 2009 mendapatkan peringkat pertama danartikel yang memuat file PDF tersebut mendapat peringkat ketiga. (28 November 2008)
Sumber :
http://tutorialgratis.net/2008/11/28/seo-pdf/
21 Agustus 2009
Tidak ada komentar:
Posting Komentar